MANFAAT GULA SINGKONG/GULA CAIR/ GULA BERBAHAN DASAR SINGKONG
Bismillah, gula merupakan salah satu kebutuhan kita sehari-hari. Tidak bisa dipungkiri bahwa dalam kehidupan kita tidak bisa terlepas dari gula sebagai bahan pemanis makanan. Namun ternyata ada beberapa penyakit yang bisa muncul yang diakibatkan dari konsumsi gula, apalagi jika gula ini dikonsumsi secara berlebih. Maka dari itu diperlukan adanya alternative penggunaan gula yang tetap aman bagi kesehatan.
Ternyata sudah ada alternatif untuk penggunaan gula yang lebih aman bagi kesehatan, tentunya juga aman bagi penderita penyakit gula atau diabetes. Gula Singkong kini sudah menjadi sebuah trend dalam gaya hidup sehat. Dan ini merupakan langkah alternatif pengganti gula tebu. Gula singkong ini berbentuk cair sehingga lebih mudah larut ketika digunakan. Selain itu gula cair singkong ini juga memiliki tingkat kemanisan 2,5 kali lebih manis dari gula tebu sehingga penggunaannya pun akan lebih efektif dan pasti lebih hemat juga penggunaannya. Selain kelebihan tersebut gula cair ini juga memiliki keunggulan lain yaitu lebih sehat karena terbebas dari gluten, rendah karbohidrat dan rendah kalori juga sehingga dapat digunakan bagi penderita diabetes. Selain itu pula Gula cair dari singkong ini tanpa bahan pengawet karena gula ini dapat bertahan selama satu tahun walaupun tanpa bahan pengawet.
Gula cair berbahan dasar singkong yang rendah kalori dan bebas dari gluten ini diberi nama “Hilwa”. Jika gula biasa yang berbahan dasar tebu menghasilkan sukrosa, maka gula rendah kalori yang berbahan dasar singkong ini menghasilkan sukrosa dengan tingkat kemanisan 2,5 kali lebih manis daripada gula pasir. Jika satu gram gula pasir atau gula tebu mengandung 4 kalori, maka satu gram gula cair singkongini hanya terdapat 3 kalori saja. Tentunya gula singkong mengandung kalori yang lebih rendah daripada gula tebu, sehingga lebih aman digunakan untuk penderita penyakit diabetes.
Gula singkong Hilwa ini di produksi oleh CV NATURINDO Surabaya yang tentunya sudah terdaftar di B-POM RI dan juga sudah lolos uji sertifikasi halal dari MUI. Adapun kandungan atau komposisi nya adalah:
Fruktosa 55%, Glukosa 38%, oligo 7%.
Gula cair Hilwa ini biasa dijual di pasaran dengan harga Rp. 22.000 saja untuk 1 liter nya. Gula cair singkong hilwa ini bisa kita dapatkan dengan mudah di market place ataupun marketing online lainnya. Salah satunya kalian bisa dapatkan Gula Cair Hilwa di instagram @sagalabruz . Selain harganya yang murah ada beberapa manfaat lain dari Gula cair singkong “Hilwa” ini diantaranya:
SUMBER ENERGI
Sudah bukan rahasia lagi kalau singkong merupakan sumber energi bagi manusia, dan merupakan sumber energi yang baik yang berasal dari vitamin dan karbohidrat. Selain itu gula singkong cair juga merupakan sumber energi yang lebih baik daripada gula tebu karena mengandung kalori yang lebih rendah dari gula tebu yaitu sekiar 104kkal/100 mg sedangkan gula pasir yang berasal dari tebu mengandung 364 kkal/ 100 mg.
BAIK UNTUK SISTEM PENCERNAAN
Rasa manis yang alami pada singkong ternyata bisa melancarkan pencernaan loh, kadar serat yang tinggi pada singkong cukup baik untuk melancarkan sistem pencernaan. Apalagi dengan kalori nya yang rendah bisa mempermudah sistem pencernaan dan lebih cepat diserap tubuh.
Bagaimana sobat, banyak juga kan manfaat dari mengkonsumsi gula cair singkong ini. Apakah sobat sudah ingin beralih untuk menggunakan gula cair “Hilwa” ? Jika berminat sobat bisa langsung menghubungi via telpon/whatsapp 089678848636 atau bisa follow instagram kami @sagalabruz.
Atau untuk kalian yang berada di wilayah kota Bandung bisa langsung datang ke toko kami di Jl. Jakarta IV no 4 Antapani Kulon Antapani, Bandung.
0 Comments:
Posting Komentar